Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarokatuh
Kembali lagi dengan saya Haikal Putra Gustiansyah, pada sesi kali ini kita akan melanjutkan sesi sebelumnya dengan materi database. Bagi teman-teman yang belum membaca materi database sebelumnya diharapkan membaca terlebih dahulu karena materi ini melanjutkan materi sebelumnya.
Pada sesi sebelumnya kita dapat menambahkan data dihalaman 'admin'. Tapi jika kita ingin user yang menambahkannya melalui form bagaimana? nah disini kita akan bekerja dengan query INSERT. INSERT ini digunakan untuk memasukkan data ke sebuah database yang telah dibuat. cara penggunaanya seperti berikut:
INSERT INTO nama_tabel(kolom_1, kolom_2, ...) VALUES(nilai_1, nilai_2);
OK langsung saja kita mulai dan jangan lupa nyalakan Mysql dan Apache nya di XAMPP.
Step 1
Teman-teman masuk ke folder views dan buka file v_index.php dan copy kan code berikut:
Kita membuat sebuah link dan diarahkan ke tambah.php. Hasil tampilanya:
Step 2
Masuk ke folder views dan buat file v_tambah.php. Nah, di file inilah terdapat form inputan user untuk menambahkan data ke database. Copy code berikut:
Step 3
Buat sebuah file tambah.php lalu includekan library.php dan v_tambah.php. Code untuk mengincludekan:
Jika dijalankan maka akan tampil seperti berikut:
Step 4
Selanjutnya buka file tambah.php dan copy code berikut:
if($_SERVER['REQUEST_METHOD'] == 'POST') digunakan untuk memeriksa apakah ada request dalam bentuk POST yang dikirim ke halaman ini?. Lalu ada inputan yang ditangkap dengan POST lalu dimasukkan ke dalam variable. Lalu ada query INSER INTO untuk memasukkan nilai yang tadi diinputkan kedalam database. $mysqli->query($sql) or die ($mysqli->error); Digunakan untuk melakukan query ke SQL. Apabila error maka akan muncul pesan errornya. header('location: index.php'); Digunakan untuk redirect ke halaman index.php jika form telah di submit.
Study kasus
Study kasus kali ini kita akan menambahkan kolom tabel. Bagaimana cara menambahkan kolom di tabel sedangkan tabelnya sudah jadi? jawabanya kita menggunakan query ALTER yang digunakan untuk mengubah stuktur tabel di database. Inputan baru seperti berikut:
Kembali lagi dengan saya Haikal Putra Gustiansyah, pada sesi kali ini kita akan melanjutkan sesi sebelumnya dengan materi database. Bagi teman-teman yang belum membaca materi database sebelumnya diharapkan membaca terlebih dahulu karena materi ini melanjutkan materi sebelumnya.
Pada sesi sebelumnya kita dapat menambahkan data dihalaman 'admin'. Tapi jika kita ingin user yang menambahkannya melalui form bagaimana? nah disini kita akan bekerja dengan query INSERT. INSERT ini digunakan untuk memasukkan data ke sebuah database yang telah dibuat. cara penggunaanya seperti berikut:
INSERT INTO nama_tabel(kolom_1, kolom_2, ...) VALUES(nilai_1, nilai_2);
OK langsung saja kita mulai dan jangan lupa nyalakan Mysql dan Apache nya di XAMPP.
Step 1
Teman-teman masuk ke folder views dan buka file v_index.php dan copy kan code berikut:
Kita membuat sebuah link dan diarahkan ke tambah.php. Hasil tampilanya:
Step 2
Masuk ke folder views dan buat file v_tambah.php. Nah, di file inilah terdapat form inputan user untuk menambahkan data ke database. Copy code berikut:
Step 3
Buat sebuah file tambah.php lalu includekan library.php dan v_tambah.php. Code untuk mengincludekan:
Jika dijalankan maka akan tampil seperti berikut:
Selanjutnya buka file tambah.php dan copy code berikut:
if($_SERVER['REQUEST_METHOD'] == 'POST') digunakan untuk memeriksa apakah ada request dalam bentuk POST yang dikirim ke halaman ini?. Lalu ada inputan yang ditangkap dengan POST lalu dimasukkan ke dalam variable. Lalu ada query INSER INTO untuk memasukkan nilai yang tadi diinputkan kedalam database. $mysqli->query($sql) or die ($mysqli->error); Digunakan untuk melakukan query ke SQL. Apabila error maka akan muncul pesan errornya. header('location: index.php'); Digunakan untuk redirect ke halaman index.php jika form telah di submit.
Study kasus
Study kasus kali ini kita akan menambahkan kolom tabel. Bagaimana cara menambahkan kolom di tabel sedangkan tabelnya sudah jadi? jawabanya kita menggunakan query ALTER yang digunakan untuk mengubah stuktur tabel di database. Inputan baru seperti berikut:
- alamat
- golongan darah
- nama ibu kandung
Langsung saja......
Masuk ke folder views dan buka file v_tambah.php lalu isikan code berikut:
Maka akan tampil seperti berikut:
Lalu kita masuk ke file tambah.php dan kita ubah sedikit dengan menangkap inputan alamat, golongan darah, dan nama ibu kandung. Copy code berikut dan ubah tambah.php:
kita menangkap inputan alamat, golongan darah dan ibu kandung. Lalu buka terminal masing-masing lalu tambahkan kolom dengan ALTER seperti berikut:
Teman-teman masuk ke folder installan XAMPP lalu ke Mysql dan lalu masuk lagi ke bin. Kemudian ketikkan mysql -u root dan pilih databasenya. Lalu gunakan ALTER untuk mengambah kolom pada tabel database tersebut. Perhatikan query ALTER lalu tiru di terminal masing-masing.
Langkah terakhir kita buka v_index.php lalu copykan code berikut:
lalu jalankan maka akan seperti ini:
Data 3 orang siswa tersebut masih kosong karena kita baru membuat kolom baru tadi. Kita coba tambah data dan isikan formnya seperti berikut:
Lalu jika di klik Simpan maka.........
Data tersimpan dan dimunculkan~~~~~~~~.
Mungkin sekian saja pada pertemuan kali ini dan sampai jumpa di pertemuan berikutnya, Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarokatuh.
Komentar
Posting Komentar